Judging

 Rasanya kok orang-orang mudah sekali menilai, sesuatu ataupun seseorang tanpa berusaha bertanya atau 'membaca' terlebih dahulu.  

Di sisi lain, tak ada yang benar-benar bisa dipercaya.  Bahkan kawan yang dianggap dekat sekalipun. Mengejutkan tatkala tiba-tiba bercerita di hadapan kawan lain yang tak seakrab dirinya, tentang hal yang seharusnya tak dibicarakan begitu saja di depan publik.

Aku pusing.


Komentar

Postingan Populer